Alat Pengguna

Alat Situs


larangan-di-dieng

Larangan berwisata ke Dieng

Selama wisata ke Dieng, bukan berarti kita bebas untuk melakukan berbagai macam hal di tempat tersebut, kita juga harus memiliki aturan untuk menjaga tempat tersebut agar selalu asri.

Berikut larangan selama Anda berlibur ke Dieng, antara lain:

  1. Pahami norma-norma. Anda tidak boleh melanggar norma-norma yang berlaku di Dieng, disetiap tempat yang kita datangi pasti ada saja hukum yang berlaku.
  2. Jangan membuang sampah sembarangan. Biasanya, hanya karena membayar masuk tempat wisata, seseorang merasa dirinya bebas melakukan apapun, hingga membuang sampah sembarangan. Padahal, tahukah Anda membuang sampah sembarangan akan memberikan efek buruk, mungkin efek buruknya bukan sekarang ini, melainkan beberapa tahun kedepan.
  3. Mengambil barang tanpa ijin. Sebagus apapun atau selangka apapun barang yang Anda lihat di sebuah tempat wisata, hindari mengambilnya tanpa ijin.
  4. Mencoret-coret. Jika ingin eksis bukan dengan mencoret-coret tempat wisata yang harus Anda lakukan. Biasanya hal ini terjadi di kalangan anak muda yang ingin mengikuti tren.
larangan-di-dieng.txt · Terakhir diubah: 2023/04/30 03:34 oleh Mega Tour Dieng

WhatsApp: 0813-9265-4441
Telepon: 0813-9265-4441
Email: info@diengtravelpackages.com
Website: www.diengtravelpackages.com
FB: Mega Tour Dieng
Twitter: @megatourdieng
LinkedIn: Mega Tour Dieng
Jl. Lurah Sudarto (PermataHijau) Wonosobo 56351

Jam Kerja

Senin-Jum’at: 07.30am – 05.30pm
Sabtu-Minggu: 08.30am – 05.00pm